Hadir dengan bodi pick up multifungsi, tersedia dalam 2 varian: single dan double cabin, Mitsubishi Triton selalu bisa menggaet konsumennya. Meski dirancang untuk keperluan kendaraan niaga, bodi Triton yang penuh gaya dan gagah, bahkan ada yang dibekali dengan sistem penggerak 4×4 alias FWD ala mobil offroad; membuat para penggemar mobil sport pun mulai melirik Triton […]
